Cara Membuat Power Point yang Mudah dan Menarik
Cara-cara Membuat Power Point yang Menarik
Beberapa Pilihan Template dari Menu Design |
Halaman Awal ketika Membuka PPT |
Terdapat Banyak Kategori Template |
Contoh Salah Satu Template |
- Tulisan terlalu banyak
- Ukuran font materi terlalu kecil
- Proporsi ukuran font judul dan ukuran font materi kurang pas
Tampilan Power Point setelah dilakukan beberapa sentuhan |
3. Pilihlah Kombinasi Warna yang Pas
Pemilihan warna juga mempengaruhi nyaman tidaknya audiences memperhatikan apa yang kita sampaikan. Ada tiga tips untuk
poin yang satu ini:
- ·
Apabila background yang kalian gunakan cenderung gelap, maka tulisan yang
kalian masukkan di dalam slide tersebut harus terang supaya kata-kata yang
hendak kalian sampaikan terbaca jelas oleh audiences
- ·
Apabila kalian menuliskan sebuah kalimat, tebalilah kata-kata yang
penting supaya audiences langsung
tertuju pada poin yang hendak kalian sampaikan
- ·
Apabila kalian menggunakan bullet and numbering, upayakan baris satu dan
baris selanjutnya berbeda warna supaya audiences
tidak jenuh
Poin satu ini bisanya sering dilakukan oleh para pemula. Biasanya mereka asal
memasukkan semua unsur yang mereka tau supaya terlihat wow, padahal secara
tidak sadar hal itu berlebihan dan malah membuat audiences salah fokus. Penggunaan animasi sebaiknya hanya yang
menunjang materi yang hendak kalian sampaikan. Penggunaan animasi yang
menunjang materi tentu saja akan membuat audiences
lebih mudah dalam memahami materi yang kalian sampaikan.
Sama halnya dengan poin 4, kesalahan ini sering dilakukan oleh para pemula yang memiliki watak coba-coba. Penggunaan transitions dan animations yang terlalu banyak akan membuat presentasi sedikit lemot dan tentu saja hal itu mengganggu jalannya presentasi kalian.
Proporsi tulisan, gambar, dan animasi harus di tata sebaik mungkin supaya semuanya dapat terlihat dan terbaca dengan jelas oleh audiences. Pada poin ini yang sering gue lakukan adalah slide show. Terkadang kan antara yang kita lihat di proses pembuatan sama yang ditampilkan secara utuh suka beda, makanya untuk menghindari proporsi yang kurang pas perlu di slide show terlebih dahulu.
Baca juga: Tips Sukses Presentasi
Baca juga: Cara Mengakses File Komputer Rumah dari Jarak Jauh
>>> Nah, itu tadi beberapa tips
membuat power point yang mudah dan menarik yang sering gue lakukan ketika gue
bikin presentasi. Semoga apa yang gue bagi kali ini bermanfaat buat kalian ya.